SUKOHARJO - Kepolisian Resort Sukoharjo bersama TNI dan instansi terkait menyiagakan personel gabungan untuk mengamankan 1.305 tempat pemungutan suara (TPS) dalam pelaksanaan Pilkada 2024 di Kabupaten Sukoharjo. Kesiapan pengamanan ini ditandai dengan digelarnya Apel Pergeseran Pasukan yang dilaksanakan di lapangan apel Mapolres Sukoharjo pada Selasa (26/11/2024). Kapolres Sukoharjo AKBP Sigit dalam arahannya menyampaikan bahwa pihaknya telah mempersiapkan 650 personel Polri dari Polres Sukoharjo dan berkoordinasi dengan 203 personel TNI dari Kodim 0726/Sukoharjo untuk pengamanan Pilkada. "Khusus untuk pengamanan TPS, kami telah menyiapkan 420...

Selengkapnya

Berita Terbaru

Pj. Bupati Garut Hadiri Rakor Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi Di Bandung

KOTA BANDUNG - Penjabat (Pj) Bupati Garut, Barnas Adjidin, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Jumat (29/11/2024).......

Pj. Wako Pariaman Roberia Tandatangani Persetujuan Bersama DPRD Terhadap Ranperda APBD TA...

Kominfo Kota Pariaman-- Penjabat (Pj) Wali Kota Pariaman Roberia lakukan penandatangan Persetujuan Bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) terhadap Rancangan Peraturan Daerah tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Pariaman Tahun Anggaran...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional