
Pakan ayam menjadi komponen penting bagi peternak karena mampu menghabiskan hingga 60% dari total biaya. Komposisi pakan yang diberikan ke unggas perlu menjadi perhatian khusus agar unggas hasil peternakan dapat mencapai hasil yang maksimal. Pemberian pakan juga tergantung dengan pertumbuhan unggas. Tingginya persentase kebutuhan biaya p ...
Selengkapnya