Berita Terbaru

Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316 Gerakan Pramuka Kota Pariaman

Kominfo Kota Pariaman---Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Pramuka 0316 Kota Pariaman, Yota Balad melantik pengurus Pengurus Kwartir Cabang (Kwarcab) yang diketuai oleh Mulyadi dan Lembaga Pemeriksa Keuangan (LPK) Gerakan Pramuka Kwartir Cabang...

Senter KIM Melibatkan Berbagai Komunitas, Suraidah: Mereka Bisa Jadi Mitra Strategis Pemerintah

MAMUJU - Wakil Ketua DPRD Sulbar Dr Sitti Suraidah Suhardi menjadi pemateri dalam kegiatan Sekolah Internet Komunitas Informasi Masyarakat (Senter KIM) Dinas Kominfopers Sulbar di Kabupaten Majene, Kamis 17 April 2025. Kegiatan ini melibatkan berbagai komunitas baik itu konten kreator, penyuluh agama, relawan TIK, mahasiswa, PKK Majene dan perwakilan Dinas Kominfo Majene. "Ini tempat kedua yang kami kunjungi dalam literasi digital, tahun lalu kita hanya fokus di Mamuju saja. Namun tahun ini kita menyasar semua kabupaten di Sulbar," kata Suraidah. Ia menambahkan kegiatan ini penting bagi masyarakat maupun pemerintah karena pembangunan infrastruktur Sumber Daya Manusia (SDM) perlu menjadi perhatian. "Alhamdulillah…

Dinas Kominfo Gelar Forum Perangkat Daerah, Sukseskan Program Strategis Provinsi Sumut Berkah

MEDAN, 17/4 - Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) menggelar Forum Perangkat Daerah untuk mendukung dan menyukseskan Program Strategis Pr...

Terima kunjungan Pengadilan Agama Pariaman, Yota Balad Instruksikan hal ini ke Dinas...

Kominfo Kota Pariaman --- Terima kunjungan rombongan Pengadilan Agama Pariaman, Wali Kota Pariaman Yota Balad Instruksikan hal ini ke Dinas Terkait. baik Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) dan Dinas...

Pemko Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah

Kominfo Kota Pariaman --- Pemerintah Kota (Pemko) Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah bersama Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI. Kesepakatan ini didapat setelah Wali Kota Pariaman Yota...

TERPOPULER MINGGU INI

Seberapa Digital Masyarakat Kabupaten Gorontalo

Hal ini bertujuan untuk menyiapkan generasi agar lebih siap menghadapi tantangan dan persaingan di era digital yang semakin berkembang. “di Kominfo terdapat program yang bernama Digitalent Scholarsip yang dapat diikuti oleh, pelajar, mahasiswa bahkan ASN

Dinas Kominfo Kabupaten Gorontalo Gelar Bimtek E-Data Sektoral dan Disemenisasi Data Sektoral Bidang Sosial Tahun 2023

LIMBOTO – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Gorontalo menggelar bimbingan teknis (Bimtek) E-Data Sektoral dirangkaikan dengan Diseminasi data sektoral bidang social tahun 2023. kegiatan

Wali Kota Pariaman Yota Balad Jadi Inspektur Upacara di SMP N 4...

Kominfo Kota Pariaman --- Wali Kota Pariaman Yota Balad Jadi Inspektur Upacara di SMP N 4 Pariaman, Desa Rawang, Kecamatan Pariaman Tengah, Kota Pariaman, Senin (14/4/2025). Turut hadir Plt Kepala Dinas Pendidikan...

Yota Balad Buka Secara Resmi Musrenbang RKPD Dan Forum Ranwal RPJMD

Kominfo Kota Pariaman -- Pemerintah Kota Pariaman menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Tahun 2026 dan Forum Konsultasi Publik Ranwal RPJMD Tahun 2025-2029, yang dibuka secara resmi oleh Wali...