MEDIA CENTER, Palangka Raya – Sekretaris Komisi B DPRD Kota Raya, Reja Framika, mendorong Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) serta pemerintah kota (Pemko) setempat, untuk terus melakukan intensifikasi dan pengawasan keamanan produk pangan. “Intensifikasi dan pengawasan keamanan produk pangan ini setidaknya sebagai upaya melindungi masyarakat saat membeli kebutuhan pangan...
Selengkapnya