MEDIA CENTER, Palangka Raya – Untuk pertama kalinya di tahun 2022 anggota DPRD Palangka Raya, mulai melaksanakan kegiatan reses ke daerah pemilihan (Dapil) masing-masing. Seperti pada Kamis (7/4/2022), para anggota legislatif yang berasal dari Dapil II DPRD Palangka Raya ini, melaksanakan reses di Kelurahan Menteng. Adapun berjalannya reses itu sendiri...
Selengkapnya