
PEKANBARU - Desa Wisata Dayun, Kabupaten Siak, Provinsi Riau, lolos 50 besar desa wisata terbaik nasional, Anugrah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno mengatakan, bahwa pada tahun 2022 telah terjaring sebanyak 3.419 peserta desa desa dari 70.000 desa di seluruh Indonesia. "Selamat saya ucapkan ...
Selengkapnya