
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Blora menyatakan kewaspadaan terhadap penemuan kasus Hepatitis Akut supaya tidak terjadi di wilayah setempat. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Blora Edi Widayat, S.Pd., M.Kes., MH.,menyampaikan hal tersebut menindaklanjuti Surat Edaran (SE) Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI Nomor HK.02.02/C/2515/2022, tanggal 27 April 2022, perihal Kewaspadaan Terhadap Kasus Hepatitis Akut yang tidak diketahui etiologinya...
Selengkapnya