
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin mengajak kalangan muda untuk terus mengasah potensi dirinya. Salah satunya menggeluti bidang olahraga yang mampu memberi prestasi. “Guna menggeluti bidang olahraga, maka para pemuda harus memiliki motivasi dan semangat diri. Terutama tekundalam berlatih,” kata Fairid saat membuka turnamen futsal...
Selengkapnya