Pemerintah Kabupaten Bintan bersama Pimpinan FKPD se-Bintan menggelar Perpisahan Dandim 0315/Tanjungpinang Kolonel Inf I Gusti Ketut Artasuyasa sebelum berangkat untuk ditugaskan ke tempat yang baru. Acara penuh haru itu juga melahirkan kebanggaan tersendiri bagi Plt. Bupati Bintan Roby Kurniawan, Selasa (22/02) yang juga berlangsung secara khidmat di Aula Kantor Bupati Bintan.

Selengkapnya

Berita Terbaru

Ketua TP PKK Kabupaten Kepulauan Sangihe Resmi Dilantik di Gedung DPRD Sulut

Ketua Tim Penggerak PKK (TP PKK) Provinsi Sulawesi Utara, Ibu Yulius Selvanus, secara resmi melantik Ketua TP PKK Kabupaten Kepulauan Sangihe, Ny. Cherry Thungari – Soeyoenus, SE.

Bupati Lumajang Siap Selaraskan Program Daerah dengan Asta Cita Presiden

Bupati Lumajang yang baru dilantik menyatakan komitmennya untuk menyelaraskan program kerja daerah dengan visi pembangunan nasional Asta Cita yang diusung oleh Presiden dan Wakil Presiden RI.

Arahan Umum Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah

Ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) Lingkup Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah  mengikuti Arahan Umum Bupati dan Wakil Bupati Ikram M sangadji dan Ahlan djumadil bertempat di Aula Salahddin Bin talabudin Kantor Bupati, Kamis 6 Maret 2025.   Arahan Umum Merupakan Moment

Kemenag Sumenep Gelar Sosialisasi Layanan PTSP Online

Media Center, Kamis (06/02) Sebagai upaya meningkatkan pelayanan publik yang lebih efisien dan transparan, Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sumenep menggelar Sosialisasi Layanan PTSP Online di...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional