"Sebagai orang tua kita harus memberikan arahan kepada generasi muda agar lebih baik, berkelanjutan dan 100 tahun dari sekarang kita ingin mendengar Indonesialebih maju, sejahtera, adil dan makmur sesuai dengan tujuan nasional kita," kata Wagub Lemhanas. Wagub Lemhanas menambahkan dalam memantapkan nilai-nilai kebangsaan, harus berpedoman pada 4 (empat) konsensus dasar yaitu Pancasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika dan NKRI.
Selengkapnya