Nusa Dua, 23 Juni 2022 - Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo meninjau langsung kesiapan lokasi atau venue spouse program saat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 yang diselenggarakan pada November 2022.
Selengkapnya