
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan bahwa investasi di bidang pendidikan adalah investasi yang sangat penting. Investasi di bidang pendidikan disebutnya merupakan the best return dalam semua investasi di dunia. Berbagai negara di dunia sudah memberikan perhatian yang sangat besar terhadap pendidikan bahkan dalam pembentukan karakter dasar sejak usia dini. ...
Selengkapnya