Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalsel dan jajaran berhasil mengungkap 20 kasus peredaran dan penyalahgunaan narkotika di Kalimantan Selatan. Dok Dari bulan Januari hingga Juni 2022 atau semester pertama tahun ini, Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalsel dan jajaran berhasil mengungkap 20 kasus peredaran dan penyalahgunaan narkotika di Kalsel. Dimana kasus tersebut melibatkan 34 orang tersangka dengan barang bukti total sebanyak 1.418,81 gram sabu, 115 butir ekstasi dan 807 gram ganja. Kepala BNNP Kalsel, Brigjen Pol Jackson Lapalonga menyebut pihaknya juga turut menyita sejumlah barang bukti yang diduga terkait dengan peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika. “Kita amankan total uang sebesar...
Selengkapnya