
Plt Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga sekaligus Kasi Pengembangan Olahraga Rekreasi, Tradisional dan Layanan Khusus, Budiono saat memberikan keterangan di Banjarmasin, Selasa (19/7/2022). MC Kalsel/tgh Dalam rangka memperingati hari anak nasional yang jatuh pada tanggal 23 Juli 2022, Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) akan menggelar gowes bersama dengan masyarakat. Melalui Gowes bersama ini, masyarakat diharapkan akan sadar bahwa pentingnya menjaga kesehatan tubuh dan lingkungan. “Tubuh akan lebih bugar dan polusi juga akan mulai memudar. Jika kesadaran itu sudah tumbuh, masyarakat akan mulai menggowes untuk dirinya dan lingkungannya,” kata Kadispora Kalsel, Hermansyah melalui Plt Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga sekaligus Kasi...
Selengkapnya