
Indonesia diproyeksikan mengalami bonus demografi hingga 64% dari total penduduk produktif pada tahun 2030. Dengan adanya bonus demografi, representasi generasi muda dari berbagai latar belakang dinilai penting untuk mengadvokasikan pemikiran dan inovasi guna mendorong kemajuan berbagai sektor potensial. Mempertimbangkan peran penting generasi muda tersebut, Pemerintah perlu untuk menyiapkan fasilitas kebijakan yang mampu mendukung pengembangan generasi muda.
Selengkapnya