
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menyampaikan di era pemerintahan Presiden Joko Widodo atlet difabel dan non difabel disetarakan dengan komitmen tinggi. Kesetaraan itu termasuk jenjang karir hingga perolehan bonus yang sama dari pemerintah.
Selengkapnya