
Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru atau PKK MABA UB 2022 telah dimulai pada tanggal 18 Agustus 2022. Setelah dua tahun sebelumnya diselenggarakan secara DARING, maka pada tahun ini PKK MABA UB 2022 diadakan secara hybrid yaitu DARING dan LURING. Salah satu kegiatan dalam rangkaian kegiatan PKKMB adalah Sosialisasi Perpustakaan kepada para mahasiswa baru. Sosialiasi Perpustakaan […]
Selengkapnya