Perkembangan industri 4.0 yang semakin pesat di kancah global membuat Indonesia harus berupaya aktif untuk mengakselerasi transformasi digital di sektor manufaktur. Apalagi, Pemerintah Indonesia telah menyiapkan peta jalan Making Indonesia 4.0, yang tujuan utamanya antara lain meningkatkan daya saing industri manufaktur nasional hingga tingkat internasional.
Selengkapnya