
Sebanyak 23 mahasiswa dan mahasiswi Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah Blora yang akan melaksanakan KKN di arahkan ke desa kategori miskin. Yakni di Desa Sumurboto, Kecamatan Jepon. Para mahasiswa yang akan melaksanakan KKN tersebut diharapkan mampu mempercepat upaya penanggulangan kemiskinan dari pemerintah, khususnya di desa-desa yang menjadi prioritas atau desa kategori miskin. Mewakili Bupati Blora, Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM,...
Selengkapnya