
Presidensi G20 Indonesia sedianya tidak hanya ditujukan untuk menjadi tonggak pencapaian dalam memberikan kontribusi bagi dunia internasional, namun juga membuka peluang bagi Indonesia untuk memperkenalkan kekayaan dan keragaman budaya dan sejarah yang dimiliki, termasuk juga mengangkat branding produk-produk lokal ke kancah internasional.
Selengkapnya