
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Palangka Raya melaksanakan pelatihan Tim Reaksi Cepat (TRC) Bencana di Taman Pasuk Kameloh Kota Palangka Raya, Kamis (6/10/2022). Dalam pelatihan yang diikuti 50 relawan Kota Palangka Raya ini diberikan bekal pelatihan penanganan bencana yang...
Selengkapnya