Kota Tanjungpinang - Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang melalui Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan (DP3) merealisasikan bantuan sarana pertanian kepada kelompok tani di wilayah kota Tanjungpinang, Kepri.Adapun bantuan yang diserahkan adalah motor roda tiga, cultivator, mulsa, hand sprayer electric, selang, mesin air, benih cabai merah dan bibit cabai merah.Bantuan diserahkan secara simbolis oleh Wali Kota Tanjungpinang, Rahma didampingi Sekretaris Daerah Kota Tanjungpinang, Zulhiday
Selengkapnya