
Sebanyak 443 orang calon Pendekar Idaman mengikuti test tertulis di Gedung Bela Diri Komplek GOR Aji Imbut Tenggarong Seberang pada hari Sabtu (15/10/22). Event tersebut merupakan test rekrutmen tenaga pendamping desa/kelurahan Pendekar Idaman yang digelar Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Kutai Kartanegara.
Selengkapnya