MEDIA CENTER, Rapat Kerja Komisariat Wilayah (Komwil) V Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) Regional Kalimantan di Palangka Raya menyelenggarakan aksi penanaman pohon jenis rambai di Taman Pasuk Kameluh, Kota Palangka Raya, Rabu (19/10/2022). Adapun kegiatan penanaman pohon tersebut dipimpin langsung oleh Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin dan diikuti...
Selengkapnya