
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi serta lingkungan turut memberikan pengaruh terhadap kondisi siswa di sekolah maupun masyarakat secara umum. Peran sekolah dalam pendidikan perlu keterlibatan keluarga terutama kedua orangtua sebagai wali siswa. Dalam menyikapi kondisi tersebut Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 3 Palangka Raya turut...
Selengkapnya