
Plt Kepala Dinas PMPTSP Kalsel, Hanifah Dwi Nirwana (tengah) saat memberikan keterangan kepada wartawan BANJARBARU – Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Kalimantan Selatan (PMPTSP Kalsel) pada semester I tahun 2022 mencapai 88,75. Nilai tersebut menurun dibanding semester yang sama di tahun 2021 yakni 89,25. Meski hanya selisih 0,5 poin, jumlah tersebut dirasa begitu tinggi. Terbukti, demi melakukan perbaikan terhadap nilai IKM tahun 2022, Dinas PMPTSP Kalsel mengundang pelaku usaha dan unsur lapisan masyarakat lainnya dalam Forum Konsultasi Publik (FKP), di Aula Dinas PMPTSP Kalsel, Banjarbaru, pada Rabu (26/10) lalu, untuk mendengar langsung berbagai...
Selengkapnya