Suasana Bimtek Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial. MC Kalsel/Jml Dalam rangka transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalimantan Selatan (Kalsel) melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek) dengan tema Menggali Peluang Usaha Diversifikasi Produk Olahan Berbahan Ubi Jalar Ungu. Kegiatan diikuti 50 peserta dari perwakilan PKK Provinsi Kalsel, Kota Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Kabupaten Banjar dan mahasiswa dari sejumlah universitas, yang dibuka oleh Kepala Dispersip Kalsel, Nurliani Dardie diwakili Kepala Bidang Pelayanan dan Pembinaan Dispersip Kalsel, Wildan Akhyar. Wildan mengatakan, Bimtek ini sebagai bukti nyata komitmen Dispersip Kalsel dalam konteks transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial. “Saat ini perpustakaan tidak hanya...
Selengkapnya