
Suasana bimtek BPKP Kalsel terkait kinerja Pengadilan Agama se-Kalsel BANJARBARU – Perwakilan BPKP Kalimantan Selatan mendukung penuh peran strategis Manajemen Risiko dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terintegrasi dalam menjadikan Pengadilan Agama se-Kalimantan Selatan sebagai Badan Peradilan yang Agung dan Modern. Hal tersebut disampaikan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Selatan Rudy M Harahap di aula Pengadilan Tinggi Kalimantan Selatan, Banjarbaru, pada Rabu (2/11). Rudy menyampaikan, bahwa manajemen risiko akan membantu memprediksi apa yang akan terjadi di masa depan. “Pengadilan Agama harus menggunakan Manajemen Risiko sebagai dasar penyusunan strategis, yang selanjutnya diformulasikan menjadi program/kegiatan dan anggaran,” ujar Rudy, Alumnus Auckland University of...
Selengkapnya