
('MAKASSAR,- Menteri Pertanian Indonesia Syahrul Yasin Limpo yang juga Ketua Kwartir Wilayah Daerah (Kwarda) Sulsel secara resmi melantik Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto sebagai Ketua Mabicab dan Fatmawati Rusdi sebagai Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Makassar di Four Points by Sheraton Hotel Makassar, Jumat (4/10/2022). Mantan Gubernur Sulsel ini menitip pesan pada Wali Kota dan Wakil …',)
Selengkapnya