
Kota Tanjungpinang - Asisten Perekonomian dan Pembangunan Pemerintah Kota (pemko) Tanjungpinang, Bambang Hartanto membuka resmi Pameran Temporer tahap II Jalur Rempah, di Museum Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah (SSBA) Tanjungpinang, Kepri, Selasa (8/11/2022).Bambang menyampaikan Museum Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah ini, tidak hanya sebagai wadah penyampaian informasi terkait koleksi yang menceritakan sejarah, budaya, dan tradisi kota Tanjungpinang.Namun juga menjadi pusat informasi seja
Selengkapnya