Kabargembira untuk warga Purwakarta datang dari gelaran Pekan Olahraga Provinsi(Porprov) XIV Jawa Barat. Pasalnya, pada hari pertama gelaran tersebut duaatlet menembak asal Purwakarta dapat meraih dua medali emas pada kelasIndividual Air Rifle Junior dan Air Rifle Men Youth.Selainitu, dalam kelas Air Rifle Tim Junior, keduanya berduet dan meraih medaliperak."Cabormenembak hari pertama menyumbangkan dua medali emas dan satu medali perak. Duamedali emas tersebut atas nama Wirafi Achmad Zaki pada kelas Individual AirRifle Junior dan Aditya Imawan Adha pada kelas Individual Air Rifle MenYouth," ujar Ketum Pengcab Perbakin Kabupaten Purwakarta, Iwan Soerosomelalui sambungan selulernya, Selasa 08 November 2022.KataIwan, pada laga yang digelar di Lapangan Tembak Cisangkan, Cimahi itu, keduaatlet tersebut juga berduet pada kelas Air Rifle Tim Junior dan meraih medaliperak."Jadi,hari ini kita dapat mempersembahkan tiga medali dari cabor menembak, dua emasdan satu perak," kata pria yang juga menjabat sebagai Kadishub KabupatenPurwakarta itu.Iadan jajarannya juga berharap dapat mencapai target perolehan medali sesuaifakta integritas yang telah ditandatangi bersama Pemerintah Daerah KabupatenPurwakarta. "Untuk medali emas sudah tercapai, dengan sumber daya yangada, kami berharap kedepannya ada penambahan lagi medali emas ataupun perak," kata Iwan.Diketahui,pada pelepasan kontingen Porprov beberapa waktu lalu, Bupati Purwakarta AnneRatna Mustika menargetkan tim Porprov Purwakarta masuk dalam 10 besar. Iamelepas 386 atlet, 85 pelatih dan 123 manager atau official untuk bersaingdalam event olah raga 4 tahunan tersebut."Kitamenargetkan 21 medali emas, 43 perak dan 54 perunggu dan masuk 10 besar juaraumum pada perhelatan Porprov ke XIV dan Peparda VI Jawa Barat," kataBupati Purwakarta.(Diskominfo Purwakarta)

Selengkapnya

Berita Terbaru

HMJTM Polman Negeri Babel Berperan Aktif di Muswil Ke-4 Forwil IIA, Angkat Program Unggulan Teknik Mesin

Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin (HMJTM) Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung delegasi di Forum Wilayah (Forwil) IIA  menggelar Pertemuan Mahasiswa Teknik Mesin dan Musyawarah Wilayah (Muswil) ke-4 di Gedung Pertemuan Graha…

KUNJUNGAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PEMERINTAH PBD

Reading Time: 2 minutes 27 total views, 27 views today Penjabat Wali Kota Sorong, Dr. Bernhard Eduard Rondonuwu, S.Sos., M.Si., mendampingi Wakil Menteri Dalam Negeri RI I, Dr. Ribka Haluk,…

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Mindset Change

LUBUK LINGGAU-Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin membuka secara resmi kegiatan seminar Character  Building Based  of Minset Change di Gedung Embun Semibar Universitas  PGRI Silamp...

Kunjungan Sasaran Tekan Angka Stunting, DPPKB dan Tim Satgas PPS Turun Lapangan

Palopo, 21 November 2024 - Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kota Palopo bersama…

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional