Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kalimantan Selatan ikut menggaungkan program Gerakan Keluarga Indonesia Bangga G20 di halaman Kantor BKKBN Kalsel Banjarmasin, Jumat (11/11/2022). MC Kalsel/tgh Untuk mendukung berjalannya Konferensi Tingkat Tinggi (KTT), Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) ikut menggaungkan program Gerakan Keluarga Indonesia Bangga G20 di halaman Kantor BKKBN Kalsel Banjarmasin. Kegiatan diawali dengan senam bersama dengan jajaran pejabat BKKBN Kalsel, Duta Genre dalam rangka meningkatkan kesehatan tubuh. Bahkan kegiatan senam ini serentak diikuti seluruh Indonesia melalui virtual. Kepala BKKBN Kalsel, Ramlan mengatakan pelaksanaan G20 berkaitan dengan salah satu isu dalam masyarakat, yakni...
Selengkapnya