
Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., pada hari Jumat (11/11/2022), melakukan kunjungan sekaligus pembinaan ASN di Puskesmas Sonokidul, Kecamatan Kunduran. Dalam kesempatan itu, Bupati berbaur dengan seluruh nakes yang sedang melaksanakan senam pagi di halaman Puskesmas. Setelah mengikuti senam bersama, Bupati yang akrab disapa Mas Arief ini sempat memberikan pengarahan dan pembinaan untuk Kepala Puskesmas dan seluruh nakes. Bupati meminta agar Puskesmas bisa terus melakukan...
Selengkapnya