Tim dari Direktorat Metrologi Kementerian Perdagangan terjun ke Kabupaten Rembang untuk mengecek timbangan atau alat ukur yang digunakan untuk aktivitas perdagangan dari tanggal 15 sampai 16 November 2022. Selama dua hari tim tersebut bersama Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Metrologi Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Rembang melakukan tera ulang ke SPBU, pasar, sampai dengan pelaku Usaha […]
Selengkapnya