
Kota Tanjungpinang - Dinas Sosial (dinsos) Kota Tanjungpinang melakukan penyemprotan labelisasi di rumah keluarga penerima manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH).Pemasangan labelisasi yang bertuliskan keluarga pra sejahtera penerima bantuan sosial PKH Kota Tanjungpinang, dilakukan sebagai bentuk transparansi dan penyaluran bantuan sosial (bansos) tidak salah sasaran.Kepala Dinas Sosial Kota Tanjungpinang, Achmad Nur Fatah menyampaikan, ada sebanyak 5.313 rumah KPM PKH yang akan dil
Selengkapnya