Outcome-Based Education (OBE) merupakan pendidikan yang berpusat pada outcome dan bukan hanya sebatas materi yang harus diselesaikan saja. OBE mengukur hasil pembelajaran (Outcome) serta memungkinkan mahasiswa untuk mengembangkan keterampilan baru yang mempersiapkan mereka pada level global. OBE menjadi pendekatan yang menekankan pada keberlanjutan proses pembelajaran secara inovatif, interaktif, dan efektif. Sehingga nantinya berpengaruh pada keseluruhan […]
Selengkapnya