E-Alokasi adalah upaya Pemerintah melalui Dinas Pangan dan Pertanian Kota Salatiga dalam memperbaiki tata kelola pupuk bersubsidi. Berkenaan dengan hal tersebut, Penjabat Walikota Salatiga menyetujui alokasi pupuk bersubsidi melalui aplikasi E-alokasi di Rumah Dinas Wali Kota pada Hari Rabu (30/11). E-Alokasi memadukan antara Rencana Definitif Kebutuhan Kelompok (RDKK) dengan alokasi pupuk bersubsidi dan terintegrasi dengan
Selengkapnya