MEDIA CENTER, Palangka Raya – Rumah Sakit Bhayangkara Cabang Palangka Raya mengadakan pengobatan gratis di Kelurahan Marang, Senin (12/12/2022). Pengobatan gratis yang diadakan di Balai Basara Kelurahan Marang mulai pukul 08.00 WIB. Kegiatan ini disambut positif oleh masyarakat Marang, khususnya para ibu-ibu dan lanjut usia. Mereka datang untuk mengecek kondisi...
Selengkapnya