Sekdaprov (tengah) usai memanen bawang merah secara simbolis pada GNPIP Regional Kalimantan BANJARMASIN – Upaya pengendalian inflasi pangan daerah, perlu terus didukung penguatan sinergi dan inovasi. Bank Indonesia bersama Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi se-Kalimantan, melaksanakan kegiatan Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP) Regional Kalimantan dengan tema “Gawi Sabumi Bajaga Inflasi Kalimantan” di Gedung Sultan Suriansyah Banjarmasin, pada Senin (12/12). Kegiatan GNPIP Regional Kalimantan, mengedepankan inovasi dalam bentuk pengembangan modernisasi pertanian hulu-hilir (integrated digital farming) guna mendorong optimalisasi produksi dan efisiensi harga pangan dalam jangka menengah, panjang, utamanya dalam mendukung ketahanan pangan Ibu Kota Nusantara (IKN) baru. Pembangunan IKN Nusantara...
Selengkapnya