
PURBALINGGA - Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) menerima penghargaan atas komitmennya mencapai Universal Health Coverage (UHC) tahun 2022 dari BPJS Kesehatan. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin di Gradhika Bhakti...
Selengkapnya