
DAIRIKAB.go.id- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Dairi ikuti workshop Excellent Broadcaster selama 3 hari, Selasa-Kamis (20-22/12/2022) yang diselenggarakan oleh Persatuan Radio TV Publik Daerah Seluruh Indonesia (Persada.id) di JI. Imam Bonjol No.188 Sekayu, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah. Dewan Pengawas Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia (Dewas LPP RRI) Hendrasmo, mengatakan Workshop…
Selengkapnya