MEDIA CENTER, Palangka Raya – Penggunaan bahasa daerah dalam sebuah keluarga belakangan ini nampaknya mulai kurang. Contohnya dalam sebuah keluarga yang sama-sama dihuni warga Dayak, justru bahasa komunikasi sehari-hari yang digunakan adalah bahasa Indonesia. Seperti diutarakan Apri seorang ibu rumah tangga dari keluarga Dayak yang bertempat tinggal di Jalan Jati,...
Selengkapnya