
Kota Tanjungpinang - Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang pada Tahun Anggaran 2023 kembali akan melakukan pekerjaan penataan kawasan kuliner, salah satunya Akau Potong Lembu.Penataan kawasan tersebut memang menjadi konsen pemko Tanjungpinang untuk dikembangkan sebagai wisata kuliner seperti yang telah dilakukan sebelumnya di kawasan Melayu Square, InsyaAllah ke depannya juga akan menyusul penataan kawasan Anjung Cahaya dan Bintan Center.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PU
Selengkapnya