
Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah mengumumkan hasil seleksi administrasi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkup internal. Sebanyak 131 pelamar dinyatakan lolos dalam tahap seleksi ini. "Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi berhak mengikuti...
Selengkapnya