
Masyarakat memberikan apresiasi pelaksanaan KKN Kolaborasi yang dirintis oleh Universitas Gadjah Mada (UGM). Hal ini dikemukakan oleh Kepala Desa Gili Indah, Wardana, dalam acara kunjungan dan monitoring Rektor UGM dan Ketua Senat Akademik di lokasi KKN Gili Indah, Lombok Utara, Sabtu (28/1). “KKN UGM bersama Universitas Mataram (U ...
Selengkapnya