Daerah Istimewa Yogyakarta ditetapkan sebagai provinsi termiskin di Pulau Jawa berdasarkan hasil dari data BPS yang menyebutkan angka kemiskinan di DIY mencapai 11.49 persen. Predikat sebagai provinsi termiskin ini menjadi perdebatan di tengah masyarakat bahkan di kalangan perguruan tinggi. Bahkan, Dewan Guru Besar Universitas Gadjah Mada melaku ...

Selengkapnya

Berita Terbaru

Menlu RI Lantik Kepala Perwakilan dan Wakil Kepala Perwakilan RI di Luar Negeri serta Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Kementerian Luar Neger

Jakarta, Indonesia - Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Retno Marsudi melantik dan mengambil sumpah jabatan 4 (empat) Kepala Perwakilan RI, 1 (satu) Wakil Kepala Perwakilan RI dan 9 (sembilan) Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di Lingkungan Kementerian Luar Negeri hari ini (16/05/2024).

KBRI Kembali Evakuasi dan Fasilitasi Pemulangan 2 WNI Terdampak Perang di Sudan

Port Sudan, Sudan - KBRI Sudan pada Rabu (15/5) kembali memulangkan 2 (dua) WNI terdampak perang Sudan ke Tanah Air a.n. Ibu Nurhidayah (asal Ponorogo - Jatim) dan putranya yang berusia 6 tahun. Ibu Nurhidayah adalah WNI pasangan kawin campur dengan WN Filipina yang menetap di kota Khartoum, serta memiliki seorang anak. Sejak awal konflik bersenjata di Sudan, Ibu Nurhidayah bersama keluarga memutuskan untuk tetap menetap di Khartoum. Namun akibat konflik yang meluas dan mengancam keselamatan, Ibu Nurhidayah memohon bantuan KBRI untuk membantu proses evakuasi dan memfasilitasi pemulangan ke Indonesia.

Pemkot Tangerang Ajak Masyarakat Lakukan Urban Farming untuk Jaga Ketahanan Pangan Lokal

Sebagai salah satu upaya menjaga ketahanan pangan dan menghasilkan makanan lokal yang lebih sehat, urban farming dapat menjadi solusi. Dengan memanfaatkan lahan yang ada di rumah, urban farming memuda

TERPOPULER MINGGU INI

Hadiri Forum Konsultasi Publik Data Kependudukan, Bupati Nelson : Ini Sangat Penting

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menghadiri Forum Konsultasi Publik Review Standar Pelayanan Administrasi Kependudukan. Kegiatan yang berlangsung di RM Orasawa Limboto ini di integrasikan

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata