
Sukoharjo - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sukoharjo mengadakan Sosialisasi Program Indonesia Pintar untuk Sekolah Dasar di Kabupaten Sukoharjo. Sosialisasi ini diselenggarakan di Graha PGRI Sukoharjo. Kamis (02/02/2023). Hadir dalam acara ini Ketua DPRD Kabupaten Sukoharjo, Kepala Perangkat Daerah se-Kabupaten Sukoharjo, Kepala Sekolah Dasar (SD) se-Kabupaten Sukoharjo, Siswa SD dan orang tua/wali murid penerima PIP Kabupaten Sukoharjo. Sosialisasi dibuka dengan sambutan Bupati Sukoharjo Hj. Etik Suryani, S.E., M.M sekaligus penyerahan simbolis kepada perwakilan penerima PIP Jenjang Sekolah Dasar Kabupaten Sukoharjo yang didampingi...
Selengkapnya