
Pemerintah Kabupaten Blora bersama dengan pelaku perbankan dan koperasi audiensi ke komisi XI DPR RI, Kamis (9/2/2023). Disampaikan Bupati Blora, H. Arief Rohman,SIP. M.Si, audiensi dilakukan dalam rangka menyampaikan aspirasi sekaligus meminta arahan berkaitan dengan pengelolaan keuangan daerah, sektor perbankan hingga perkoperasian di Kabupaten Blora. Rombongan dari Blora terdiri dari Komisi B DPRD Blora, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Blora, Kepala BPPKAD, Kepala...
Selengkapnya