Mulaisaat ini dan untuk tahun-tahun berikutnya, diharapkan Himpunan Pengusaha MudaIndonesia (Hipmi) Purwakarta dapat berpartisipasi secara maksimal menjadi mitrapemerintah daerah untuk menggerakkan roda perekonomian di Kabupaten Purwakarta.Demikiandisampaikan Bupati Purwakarta usai agenda audensi dengan jajaran pengurus BPC Himpi Kabupaten Purwakartadi Gedung Negara, Kamis 16 Februari 2023."Sayayakin, sinergi Hipmi dengan pemerintah daerah, akan mampu menciptakan kekuatanekonomi baru di kabupaten yang kita cintai ini. Darah-darah muda cukup sehatdan kuat untuk membawa Purwakarta lebih istimewa lagi," kata Ambu Anne.Untukitu, Pemkab Purwakarta juga telah berupaya untuk menyiapkan pelayanan perizinandalam rangka percepatan pelaksanaan berusaha yang merupakan implementasi dariUndang-Undang (UU) Cipta Kerja.Menurutnya,Pemkab Purwakarta telah mengimplementasikan pelayanan perizinan berusaha yangterintegrasi secara elektronik melalui Online Single Submission Risk BasedApproach (OSS RBA), sehingga pelaku usaha diberi kemudahan dan kepastian dalammerealisasikan kegiatan usahanya."Mulaidari pelaku usaha mikro, kecil, menengah hingga besar. Selain itu keberadaanMPP Madukara dangerai pelayanan di empat kecamatan juga dalam rangka meningkatkan kemudahanakses para pelaku usaha terhadap pelayanan perizinan berusaha, potensiinvestasi dan penyelesaian permasalahan dalam realisasi kegiatanusahanya," kata Ambu Anne.Diawalidengan udiensi dengan jajaran BPC Hipmi Purwakarta, Bupati Purwakarta jugaberharap akan terjalin sinergitas dan kolaborasi yang baik antara PemkabPurwakarta dengan Hipmi yang bisa memberikan manfaat positif bagi masyarakat diKabupaten Purwakarta."Kitasama-sama berkolaborasi dan bersinergi untuk membangun para pelaku usaha mudayang memiliki kreativitas dan inovasi yang dapat menumbuh kembangkan semangatwirausahanya," ujarnya.Sementara,Ketua Umum BPC Hipmi Kabupaten Purwakarta Ricky Syamsul Fauzi mengungkapkan,audensi ini berkaitan denga koordinasi agenda pelantikan pengurus HipmiPurwakarta. Kemudian, ada pembahasan isu isu strategis dalam kewirausahaan diwilayah purwakarta diantaranya terkait PMA dan PMDN."BahwaPMA dan PMDN kedepan harus bermitra dengan UMKM yang ada di wilayah KabupatenPurwakarta. Dalam hal ini Hipmi hadir untuk membantu program-program pemerintahdan memberikan kemudahan berusaha bagi teman-teman pelaku usaha," kataRicky."Alhamdulillah,Bupati Purwakarta merespon isu penting ini, dan kami optimis kedepan dapatbersinergi dan berkolaborasi dengan pemerintahan daerah," tambah Ricky.(Diskominfo Purwakarta)

Selengkapnya

Berita Terbaru

Indonesia Resmi Serahkan Instrumen Ratifikasi Traktat Larangan Senjata Nuklir

​New York, Amerika Serikat. Menteri Luar Negeri RI telah menyerahkan Instrumen Ratifikasi Traktat Pelarangan Senjata Nuklir (Treaty on the Prohibition on Nuclear Weapons/TPNW) kepada Sekretariat Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada acara Treaty Event di New York tanggal 24 September 2024. Penyerahan Instrumen ini menegaskan peran aktif Indonesia dalam menjaga perdamaian dan keamanan internasional melalui pelucutan senjata.

Pemprov Papua Dorong Tumbuhkan Budaya Literasi

Pemerintah Provinsi Papua mendorong stakholeder untuk turut menumbuhkembangkan dan membudayakan literasi.

HUT ke-55, Pj Bupati Magelang Dorong Transformasi…

BERITAMAGELANG.ID - Pj Bupati Magelang Sepyo Achanto memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 55 PT BPR Bank Bapas 69 Magelang yang diikuti…

Daftar Imunisasi untuk Bayi Baru Lahir, Yuk Lengkapi!

Imunisasi adalah salah satu langkah penting yang harus dilakukan orang tua untuk melindungi bayi dari berbagai penyakit serius. Cara kerjanya dengan merangsang sistem kekebalan tubuh bayi untuk melawan penyakit tertentu.

Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Sebut Bawaslu Berperan Penting dalam Sukseskan Pilkada Serentak

MEDAN, 23/9 - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni menyebut Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan jajarannya memiliki peran penting dalam menyukseskan ...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional