Untukmeningkatkan kompetensi dan keterampilan terkait manajemen risiko yang jugamerupakan area of improvement serta untuk meningkatkan kualitas pengelolaanresiko Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Jajaran pemerintahan PemkabPurwakarta menggelar pelatihan manajemen resiko organisasi sektor publik, Senin20 Februari 2023.Dalamketerangannya, Sekda Purwakarta Norman Nugraha menyampaikan, aktivitas padaorganisasi perangkat daerah tidak bisa terlepas dari adanya risiko yang dapatberpengaruh pada pencapaian tujuan."Jikaresiko yang dihadapi oleh organisasi tidak dikelola dengan baik, dapatmenyebabkan tujuan organisasi tidak tercapai. Dengan adanya SPIP diharapkantata kelola pemerintah juga akan baik," kata Norman.Menurutnya,hal itu juga diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentangSistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP). SPIP adalah sistem pengendalianintern yang diselenggarakan secara menyeluruh di lingkungan pemerintah pusatdan pemerintah daerah."Dengandilaksanakannya pelatihan manajemen resiko ini diharapkan dapat menciptakanbudaya resiko terhadap seluruh organisasi dan kegiatan, sehingga dapatmendeteksi terjadinya kemungkinan resiko penyimpangan pada program-programkegiatan di Pemerintah Daerah Kabupaten Purwakarta," kata Norman.Sementaraitu diketahui, bahwa evaluasi atas hasil penilaian mandiri maturitaspenyelenggaraan SPIP pada Pemerintah Kabupaten Purwakarta tahun 2022. Dapatdisimpulkan bahwa Pemerintah Kabupaten Purwakarta telah memenuhi karakteristikmaturitas penyelenggaraan SPIP dan manajemen resiko pada level 3 atauterdefinisi. Sementara untuk penyelenggaraan efektivitas pengendalian korupsibaru memenuhi pada level 2 atau berstatus berkembang.Dalamkegiatan yang digelar di Hotel Mutiara, Bogor itu tampak hadir Kepala PusatPendidikan dan Pelatihan Pengawasan BPKP, Inspektur Inspektorat dan parapeserta yang berasal dari seluruh unsur perangkat daerah di Purwakarta.(Diskominfo Purwakarta)

Selengkapnya

Berita Terbaru

Bupati dan Wakil Bupati Kendal Hadiri Pisah Sambut Kapolres Kendal

Kendal- Bupati Kendal, Hj. Dyah Kartika Permanasari dan Wakil Bupati Kendal, H. Benny Karnadi menghadiri acara pisah sambut Kapolres Kendal, Kamis (17/4/2025) di Pendopo Tumenggung Bahurekso Kendal.

Hadiri Rapat Koordinasi Perencanaan Pembangunan, Wako Paisal Sempatkan Diskusi Dengan Pejabat Pemprov Riau

DISKOMINFOTIKSAN, DUMAI - Walikota Dumai H. Paisal, SKM., MARS menghadiri Rapat Koordinasi Perencanaan Pembangunan bersama Bupati dan Walikota se Provinsi Riau yang dipimpin langsung oleh Gubernur...

Komitmen Atasi Banjir, Pemkot Singkawang Gelar Aksi Gotong Royong Tahap Ketiga

Singkawang, MC – Pemerintah Kota Singkawang kembali menggelar kerja bakti gotong royong pembersihan saluran air di sejumlah titik rawan genangan, Kamis (17/4/2025). Melanjutkan komitmen bersama...

Bupati Monas Uji Coba Alsintan Bantuan Pemerintah Pusat di Desa Sigulai

Sinabang&ndash Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional Bupati Simeulue Mohammad Nasrun Mikaris SH MH yang akrab disapa Bupati Monas melakukan...

TERPOPULER MINGGU INI

Wabup Hendra Buka Tournament Sepak Bola Sasando Cup Tahun 2022

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S. Hemeto membuka tournament sepak bola (U 15) SASANDO CUP Tahun 2022 se Kecamatan Limboto Barat dan Kecamatan Tibawa.

Bupati Nelson Jadi Narasumber Pelatihan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang SOP-GA

LIMBOTO – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo menjadi Narasumber pada Kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Staf Pemerintah Tentang Standard Operating Procedure – Good Agricutural Practices (SOP-GAP) Komoditi

Goa Kalilawa Waterfall Dulamayo Utara Jadi Potensi Wisata Daerah

LIMBOTO – Wakil Bupati Gorontalo, Hendra S Hemeto mengatakan Wisata Goa Kalilawa di Desa Dulamayo Utara, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo mampu jadi potensi wisata

Jadi Narsum Webinar Nasional, Bupati Nelson Paparkan Mengembalikan Kejayaan Kelapa Nusantara

LIMBOTO – Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo menjadi narasumber pada acara Webiner Nasional dengan Tema “Ayo Bangkit, Kelapa Pohon Kehidupan Menjadi Industri Strategis Nasional. Webiner Nasional